Kedua kembar ini agak sukar untuk menjadi akur, langka memang. Namun saat melahap nasi uduk Mbok Satem, kedaulatan keakuran menjadi hak totalitas mereka. Bisa jadi karena dua-duanya doyan nasi uduk, laper banget atau harga terjangkau dengan ornamen porsi kuli. Suatu sore yang mendungnya satu level lebih rendah gelapnya […]
SelanjutnyaMore Tag